Cara ini tidak dianjurkan bagi kamu yang ingin balas dendam. Karena cara ini lebih disarankan buat kamu yang menginginkan dia kembali. Membuat mantan penasaran dan tertarik dengan pesona yang kamu miliki.Buat Mantan Kamu Kembali Ke Kamu !! Berakhirnya suatu hubungan pasti ada sebabnya. Mulai dari bosan, tidak romantis, rasa cemburu, sedikit waktu bertemu, dan egois, bisa menjadi alasan mengapa kamu mengakhiri hubungan. Dari beberapa poin yang disebutkan itu, merupakan tanda bahwa hubungan yang kamu akhiri dilakukan secara baik-baik. Dan hal itu sebenarnya masih bisa diperbaiki, karena hal tersebut adalah sebuah kesalahpahaman. Terlebih jika kamu dan dia masih memiliki perasaan diantara masing-masing. Tetapi jika kamu dan dia sudah terlanjur putus atau mengakhiri hubungan. Maka gunakanlah sedikit waktu yang kamu miliki untuk memperbaiki diri, sebelum kamu memintanya untuk "balikan". Bahkan kamu pun bisa menggunakan waktu tersebut untuk membuat mantan kangen berat sama kamu. Te...
Comments
Post a Comment